Minggu, 31 Juli 2016

Kegiatan Amal Serta Sharing & Tanya Jawab Kanker Gratis di LOMBOK


Untuk menambah pengetahuan pasien Indonesia tentang kanker, membuat mereka terjauh dari kanker dan menciptakan masyarakat yang bahagia, pada tanggal 7 Agustus 2016 akan diadakan “Kegiatan Amal Serta Sharing &Tanya Jawab Kanker Gratis” di Lombok, Indonesia.
Health Consultant akan menjelaskan tentang pengetahuan pencegahan kanker serta memberikan layanan tanya jawab gratis. Para Pejuang Kanker juga akan hadir dan berpartisipasi dalam acara tersebut, membagikan kisah dan pengalaman mereka serta menyalurkan semangat melawan kanker. Demi membantu para pasien kanker yang membutuhkan, melalui kegiatan ini kami juga akan memberikan bantuan kepada beberapa pasien kanker terpilih, agar mereka pulih kembali.

Hari, Tanggal : Minggu, 7 Agustus 2016
Waktu             : 09.00 - selesai
Tempat            : Lombok Raya Hotel
                           Jl. Panca Usaha No. 11, Kota Mataram, 
                           Nusa Tenggara Barat

 Setelah sharing kanker, bagi pasien dan keluarga penderita kanker, sirosis hati, diabetes dan gagal ginjal dapat berkonsultasi dengan health Advisor.

*Diutamakan pasien kanker dan keluarga
*Harus RESERVASI dahulu

Telepon / Whatsapp/ Sms :
0812 978 978 59       0812 8616 5200      0852 111 94878
0813 8183 7924       08777 111 4643       087 8866 40740       
08777 6603 102       0877 5142 7930
BBM
5973D20A           7D4CC79A        D0CB0BAA
D024FD4E3        7D692959         7D906111
53A8823A           5482E04D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kanker Payudara pada Pria ? Sangat mungkin !

Kanker payudara pada laki-laki bisa saja terjadi, meskipun umumnya terjadi pada wanita. Kanker ini paling umum terjadi pada usia tua. Laki...