Rabu, 27 Januari 2016

Bahaya Kopi Bagi Kesehatan

Minuman kopi memang manjur untuk menangkis rasa kantuk. Kopi juga memiliki banyak khasiat yang baik untuk kesehatan. Namun, yang harus anda ketahui adalah bahaya kopi yang jika di konsumsi berlebihan dan terus menerus dapat merugikan kesehatan anda. Maksimal mengonsumsi kopi adalah 1 cangkir sehari.
Bahaya kopi bagi kesehatan diantaranya adalah:
1.Membuat Detak Jantung Tinggi. 
Kandungan kafein dalam kopi dapat meningkatkan detak jantung. Maka dari itu bagi para penderita serangan jantung sebaiknya menghindari mengkonsumsi kopi secara berlebihan.
2.Meningkatkan Asam Lambung
3.Melemahkan daya tahan tubuh. 
Kandungan kafein dalam kopi memiliki sifat menyerap vitamin, mineral, serta cairan dalam tubuh. 
4.Kadak trigliserida tinggi.
Kopi dapat meningkatkan kadar trigliserida dan kolesterol dalam tubuh, hal ini akan mengakibatkan lemak dalam tubuh mengendap serta penyempitan pembuluh darah yang mana dapat menimbulkan serangan jantung atau stroke.
5.Tidak baik untuk janin ibu hamil karena bisa menyebabkan keguguran. 
6.Dapat mengakibatkan insomnia atau susah tidur dan gelisah.
7.Merusak gigi
8.Hipertensi.
9.Produksi urin meningkat sehingga lebih sering buang air kecil.
10.Kemandulan. 
Mengkonsumsi kopi secara berlebih dan atau dibarengi minum alkohol dapat mempengaruhi kesuburan wanita. 
11.Osteoporosis12.Risiko Kanker kandung kemih dan Kanker ovarium. 
Menurut Physicians Commitee For Responsible Medicine dalam Healthy Eating for Life to Prevent and Treat Cancer mengungkapkan bahwa kopi dapat mempengaruhi DNA dan juga meningkatkan resiko terkena kanker kandung kemih dan ovarian.
13.Merusak sel mulut. Berhati-hatilah bagi anda yang suka mengkonsumsi kopi terlalu panas, karena hal tersebut dapat mengakibatkan rusaknya sel-sel dalam mulut dan kerongkongan, sehingga berdampak timbulnya kanker pada bagian tersebut.
14.Endometriosis. 
15.Pembesaran pembuluh darah. 
16.Kram otot. 
Minum kopi juga mengakibatkan ngilu dan juga cram pada otot-otot dikarenakan kandungan kafein di dlamnya yang bisa mengurangi kadar creatin serum pada tubuh.
17.Pusing/Vertigo. 18.Susah BAB. 
Kopi juga dapat menyebabkan seseorang mengalami susah buang air besar.
19.Glaucoma. 
Bisa menyebabkan exfoliation glaucoma atau gangguan pada mata. 
20.Keseimbangan lemak menurun. 21.Iritasi usus.
Kafein bisa menyebabkan iritasi pada usus sehingga terjadi gangguan pencernaan jika dikonsumsi secara berlebihan.
22.Bisa melemahkan sel otak.23.Mineral dalam kopi mempengaruhi penyerapan zat besi dalam tubuh. 
Serta mengurangi kemampuan ginjal untuk mempertahankan zat-zat dan mineral penting yang diperlukan tubuh. Hal ini akan mengakibatkan usus tidah bisa bekerja dengan teratur.
24.Kematian mendadak. 
Kopi membuat detak jantung menjadi cepat, bagi yang mengalami darah tinggi sangat tidak di sarankan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kanker Payudara pada Pria ? Sangat mungkin !

Kanker payudara pada laki-laki bisa saja terjadi, meskipun umumnya terjadi pada wanita. Kanker ini paling umum terjadi pada usia tua. Laki...